Pengembangan Desain Instruksional Mata Pelajaran Fisika yang Berorientasi Conceptual dan Mental Modeling Ability Berbasis Kajian Perilaku Problem Solving dan Penggunaan Sistem Representasi Eksternal
Dr. Jusman Mansyur, M.Si dan Dr. Darsikin, M.Si  Sasaran yang dicapai pada tahun kedua adalah untuk tersedianya rekomendasi model teoritis desain instruksional melalui resionalisasi model atau desain pembelajaran yang dianggap potensial dapat mengembangkan CC dan MMA. Kemudian dilakukan penyusaian terhadap aspek-aspek problem solving dan sistem representasi eksternal berdasarkan temuan tahun pertama. Pengintegrasian temuan tahun […]