Prestasi

Profil Mahasiswa Pendidikan Fisika Dengan Segudang Prestasi

     Riswan merupakan salah satu alumni program studi pendidikan fisika yang sering menorehkan prestasinya dibidang akademik saat berstatus sebagai  mahasiswa aktif di program studi pendidikan fisika FKIP UNTAD. Riswan yang paling akrab di sapa wawan ini lahir pada tanggal 10 Maret 1999 tepatnya dikampung halamannya yaitu Palopo. Riswan memulai pendidikannya di Madrasah Ibtidaiyah pada […]

Fariska Anindrasari: Mahasiswa Fisika FKIP UNTAD Peraih Juara 2 Kuliah Tujuh Menit (KULTUM) Online Tingkat Nasional

     Fariska Anindrasari, mahasiswa tingkat akhir Program Studi Pendidikan Fisika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tadulako meraih juara 2 tingkat nasional pada lomba Kuliah Tujuh Menit atau yang biasa disingkat dengan KULTUM. Lomba tersebut diikuti oleh mahasiswa fisika dari berbagai universitas di Indonesia.      Dalam videonya yang berdurasi kurang dari 7 menit, […]

Latsarnas Perti VI, Mahasiswa Fisika Didelegasi Racana Mewakili Universitas Tadulako Di Madura, Jawa Timur

     Mahasiswa fisika FKIP Untad angkatan 2018 atas nama Ariana Yuni Syarofah dan Nurhafiza merupakan 2 dari 3 mahasiswa yang didelegasi oleh Racana Pue Siralangi – Pue Puti, UKM Pramuka Universitas Tadulako sebagai kontingen Universitas Tadulako, Sulawesi Tengah untuk mengikuti kegiatan Latihan Search and Rescue Nasional (Latsarnas) Perguruan Tinggi (Perti) VI tahun 2019 yang […]

Pendidikan Fisika Meraih Juara 3 Dalam Lomba Debat Bela Negara Mahasiswa Tingkat FKIP UNTAD

    Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Tadulako (UNTAD) kembali meraih prestasi yang membanggakan dalam Kompetisi debat. Mahasiswa yang tergabung dalam prodi pendidikan fisika jurusan pendidikan matematika dan ilmu pengetahuan alam berhasil mendapatkan Juara 3 dalam kompetitsi debat di Universitas Tadulako pada (12-10-2019).      Adik-adik tampan dan cantik ini yang berhasil […]

More posts